Sabtu, 02 November 2019

Fakta Vagabond Episode 13 Yang Lagi Hits

ALHIDAMART.COM - Fakta Vagabond Episode 13 Yang Lagi Hits Seperti diketahui apabila vagabond episode 13 yang menjadi salah satu drama Korea yang saat ini sedang viral dan disukai oleh para pecinta drama Korea dipastikan batal tayang pada Jumat malam kemarin 1 November 2019 di mana vagabond episode 13 yang menjadi episode terseru dalam serial drama Korea ini akan tayang pada hari Sabtu malam Minggu 2 November 2019 atau pada hari ini.

Dari beberapa laporan yang dirilis oleh media Soompi, vagabond episode 13 memang harus di undur untuk jam tayang dikarenakan adanya pertandingan baseball antara Korea Selatan melawan puerto Rico sehingga bagi kalian yang biasa melihat drama Korea tersebut maka di episode ke-13 akan tayang pada hari ini dan pastinya akan sangat seru untuk dinantikan.

Sinopsis vagabond episode 13 telah kami bahas pada artikel sebelumnya dimana drama Korea yang mirip dengan James Bond tersebut menjadi salah satu drama Korea yang bukan hanya diisi dengan drama keluarga akan tetapi di sini juga dengan keseruan tayangan dengan adegan laga yang pastinya menjadi ciri khas dari vagabond.

vagabond episode 13-IGlsgjh1987
vagabond episode 13-IGlsgjh1987

Sinopsis vagabond episode 13 


Dari beberapa keterangan yang kami rangkum apabila untuk sinopsis vagabond episode 13 nantinya akan menceritakan bagaimana Cha Dal Gun terlihat menggendong Go Hae Ri yang nampak nyaris pingsan dikarenakan pada episode sebelumnya, Go Hae Ri terlihat kena tembakan di mana sepertinya Cha Dal Gun menjadi sosok yang sangat pemberani dan ia pun ingin memberikan penegasan jika ia akan melawan para penguasa yang zalim.

Fakta vagabond 


Di bawah ini ada beberapa fakta yang berhasil kami rangkum tentang Korea drama vagabond yang saat ini menjadi tren dance hits di media sosial diantaranya adalah sebagai berikut.

Misteri Gang Joo Cheol 


Di akhir episode 10 ternyata penonton langsung dibuat penasaran dengan misteri sang mantan ketua tim investigasi Nis yaitu Gang Joo Cheol, dikarenakan pria ini digambarkan tewas karena sebuah racun akan tetapi di episode 11 terungkap Bagaimana kematian palsu Gang Joo Cheol

Peran Gi Tae Ung 


Pada drama Korea kali ini karakter yang diperankan oleh Shin Sung Rok untuk kali ini berhasil membuat para pecinta drama Korea merasa deg-degan padahal sebelumnya Gi Tae Ung disebutkan bukan seorang penghianat akan tetapi perannya kali ini yang berada di bawah kendali sekretaris yun yang diperankan oleh Kim Min Jong membuat penonton ketar-ketir apakah sosoknya berkhianat atau tidak.

Terdapat laga intens 


Biasanya drama Korea hanya menyajikan drama keluarga dan percintaan akan tetapi di serial vagabond sedikit berbeda dikarenakan hampir tiap episode akan ada laga intens sehingga membuat drama Korea ini sedikit berbeda dengan drama yang pernah ada.

Terdapat adegan romantis 


Namanya juga drama Korea pastinya akan ada saja adegan romantis dari sejumlah pasangan yang berperan pada film ini dan ternyata bukan hanya diisi dengan adegan laga yang sangat menegangkan akan tetapi bumbu romantis dari Go Hae Ri dan Cha Dal Gun berhasil menyita perhatian pecinta drama Korea sehingga serial vagabond menjadi salah satu serial drama Korea terbaik saat ini.