Jumat, 22 Mei 2020

Idul Fitri Tahun 2020 Resmi Pada Hari Minggu 24 Mei Besok

ALHIDAMART.COM - Idul Fitri Tahun 2020 Resmi Pada Hari Minggu 24 Mei Besok Seperti diketahui apabila pada hari ini, pemerintah melalui Kementerian keagamaan Republik Indonesia sudah melakukan sidang isbat untuk menentukan 1 Syawal 2020 di mana sidang kali ini sama dengan sidang penentuan awal Ramadhan yaitu dengan cara tertutup dan dan dengan dilakukan melalui livestreaming akibat wabah virus Corona. Hasil sidang tersebut terungkap apabila Idul Fitri tahun 2020 dipastikan jatuh pada hari Minggu, 24 Mei 2020 besok.

Penetapan Hari Raya Idul Fitri tahun 2020 yang jatuh pada hari Minggu 24 Mei, telah disepakati oleh seluruh perwakilan baik dari pemerintah, muhammadiyah, nahdlatul Ulama, majelis Ulama Indonesia, dan tamu undangan yang melakukan sidang isbat pada hari ini. Selanjutnya penetapan tersebut didasarkan karena sudah adanya hilal yang keluar dan dipastikan pada hari Minggu umat Islam sudah bisa lebaran 2020, sehingga untuk hari Sabtu umat Islam melakukan takbir baik di rumah ataupun di masjid.

Idul Fitri Tahun 2020 Jatuh Pada - YTBKompas
Idul Fitri Tahun 2020 Jatuh Pada - YTBKompas


Pemerintah Indonesia resmi menetapkan 1 syawal 1441 H yaitu jatuh pada hari Minggu 24 Mei 2020 di mana dalam yang dipimpin langsung oleh menteri agama Fachrul Razi bertempat di Kantor Kementerian Agama yang ada di Jalan MH Thamrin pada hari ini Jumat 22 mei 2020.

Menurut Menteri Agama apabila sidang isbat disepakati sebuah keputusan yang bulat dan Terdapat dua hal kenapa Lebaran jatuh pada hari Minggu yaitu dikarenakan menurut hasil paparan tim falakiyah yang berasal dari Kementerian Agama apabila tinggi Hilal di seluruh Indonesia masih di bawah ufuk ya itu minus 5,29 dan minus 3,96 derajat.

Sehingga dengan adanya posisi Hilal yang belum sempurna maka tidak mungkin esok hari adalah lebaran atau pergantian bulan sehingga disepakati apabila Hilal akan sempurna yaitu ada hari Sabtu besok dan untuk hari Minggu adalah lebaran.

Selanjutnya tidak ada laporan dari para petugas rukyatul Hilal di 80 titik yang ada di Indonesia yang melihat Hilal sempurna sehingga dengan alasan tersebut maka dipastikan nahdlatul Ulama dan Muhammadiyah untuk Lebaran kali ini masih tetap bersama yaitu pada hari Minggu 24 Mei yang akan datang.

Jumat, 10 April 2020

Daftar Lengkap Cuti bersama Lebaran 2020 Hasil Revisi Pemerintah

ALHIDAMART.COM - Daftar Lengkap Cuti bersama Lebaran 2020 Hasil Revisi Pemerintah Seperti diketahui apabila pemerintah resmi merevisi cuti bersama lebaran 2020 dimana ada beberapa sejumlah ketentuan yang sedikit berbeda dengan yang pernah ditetapkan oleh pemerintah. Daftar cuti bersama lebaran 2020 yang bisa anda ketahui melalui artikel kali ini merupakan cuti bersama ter-update dan terbaru yang telah diumumkan oleh pihak pemerintah setelah sebelumnya melakukan rapat yang berlangsung pada hari Kamis 9 April 2020 kemarin.

Cuti bersama lebaran 2020 secara resmi telah dilakukan revisi oleh pihak pemerintah melalui beberapa Kementerian di mana menurut menteri koordinator bidang pembangunan manusia dan kebudayaan yaitu bapak Muhajir Effendi, ada tambahan cuti bersama untuk hari raya Idul Fitri 1441 Hijriyah dimana pada awalnya untuk cuti bersama lebaran 2020 tanggal 26 sampai 29 Mei diubah menjadi tanggal 28 Desember sampai tanggal 31 Desember 2020 mendatang.

Menteri muhadjir Effendy menambahkan apabila revisi cuti bersama lebaran tersebut adalah hasil kesepakatan dari pihak pemerintah di mana untuk hari raya Idul Fitri masih tetap tanggal 24 atau 25 Mei 2020 dan selanjutnya untuk cuti bersama hari libur nasional seperti hari Maulid Nabi Muhammad SAW ditetapkan tanggal 28 Oktober 2020 dan pergeseran cuti bersama tersebut merupakan dampak wabah virus Corona di Indonesia.

Cuti bersama lebaran 2020 - Detik
Cuti bersama lebaran 2020 - Detik


Menteri muhadjir Effendy mengatakan apabila bagi keluarga yang ada di Indonesia dipastikan mereka mempunyai cukup waktu untuk merencanakan liburan dikarenakan untuk akhir tahun adalah liburan sekolah, sehingga keluarga bisa berlibur dengan anak dan tidak akan mengganggu pelajaran sekolah.

Daftar cuti bersama 2020 


Untuk anda semua yang ingin mengetahui revisi daftar cuti bersama atau tanggal cuti bersama 2020 yang sudah dilakukan dan ditetapkan oleh pemerintah, maka silakan untuk membaca melalui artikel berikut ini.

Jadwal hari libur nasional 2020 


Di bawah ini adalah beberapa tanggal untuk hari libur nasional yang sudah ditetapkan oleh pemerintah diantaranya adalah:


  1. Tanggal 10 april 2020 hari wafat Isa Almasih 
  2. Tanggal 1 Mei 2020 hari Buruh Internasional 
  3. Tanggal 7 Mei 2020 hari raya waisak 
  4. Tanggal 21 mei 2020 hari kenaikan Isa Almasih 
  5. Tanggal 24-25 Mei 2020 hari raya Idul Fitri 
  6. Tanggal 1 Juni 2020 hari lahir Pancasila 
  7. Tanggal 31 Juli 2020 hari raya Idul Adha 
  8. Tanggal 17 Agustus 2020 hari kemerdekaan Indonesia 
  9. Tanggal 20 Agustus 2020 tahun baru Islam 
  10. Tanggal 29 Oktober 2020 peringatan Hari Maulid Nabi Muhammad SAW 
  11. Tanggal 25 Desember 2020 hari raya Natal. 


Jadwal cuti bersama 2020 


Selanjutnya di bawah ini untuk cuti bersama lebaran 2020 dan beberapa jadwal cuti bersama bisa kalian ketahui melalui penjelasan berikut ini.


  1. Tanggal 21 Agustus 2020 tahun baru Islam 
  2. Jam tanggal 28 dan 30 Oktober 2020 peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 
  3. Tanggal 24 Desember 2020 hari raya Natal 
  4. Tanggal 28 sampai 31 Desember 2020 cuti bersama lebaran 2020 atau hari raya Idul Fitri. 


Itulah penjelasan alhidamart tentang daftar cuti bersama lebaran 2020 yang bisa kalian ketahui supaya bisa mempersiapkan jika ingin berlibur dengan keluarga tercinta dikarenakan ada beberapa tempat yang memang aman untuk berlibur di tengah pandemi wabah virus Corona.